Buka platform Android Tampilkan ikon platform
Buka platform Android Buka platform Windows Buka platform Mac
Ikon Battle Prime

Battle Prime

13.1.5
155 ulasan
626.5 k unduhan

Game shooter multipemain orang ketiga yang spektakuler

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon Andrés López
Direviu oleh
Andrés López
Content Editor

Battle Prime adalah game shooter orang ketiga yang menantang kamu untuk mengontrol Prime, tentara virtual yang secara khusus didesain untuk saling berhadapan dalam duel online yang seru. Tiap Prime memiliki kemampuan khusus, kamu harus belajar menguasainya dengan sempurna.

Sistem kontrol default Battle Prime sudah biasa dalam genre ini. Gerakkan karakter menggunakan jempol kiri dan bidik dengan jempol kanan. Plus, tombol untuk menggunakan teropong, mengisi senjata, atau mengaktifkan kemampuan khusus terletak di bagian kanan layar. Kamu bisa mengubah kontrol supaya sesuai kebutuhan dengan menggunakan menu opsi.

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Pertempuran berlangsung sekitar lima menit. Dalam tiap permainan, dua tim beranggotakan hingga enam pemain harus berhadapan dalam latar yang luas, dan tujuannya adalah menghabisi musuh sebanyak-banyaknya. Setiap kali kamu menghabisi musuh, poin akan bertambah. Tim pertama yang mencapai 100 poin keluar sebagai pemenangnya.

Battle Prime adalah game shooter multipemain luar biasa dengan salah satu visual Android yang paling andal dan sistem kontrol yang sangat cocok untuk layar sentuh. Game ini juga menyediakan berbagai Prime (karakter) dan senjata, yang bisa dibuka dan dimodifikasi sesuai keinginan.

Diterjemahkan oleh Uptodown Localization Team

Persyaratan (Versi terbaru)

  • Memerlukan Android 10 ke atas

Informasi tentang Battle Prime 13.1.5

Nama Paket com.blitzteam.battleprime
Lisensi Gratis
Sistem Op. Android
Kategori Aksi/Petualangan
Bahasa B.Indonesia
46 lainnya
Penerbit Press Fire Games
Unduhan 626,538
Tanggal 20 Mar 2025
Rating Konten +12
Iklan Tidak ditentukan
Mengapa aplikasi ini dipublikasikan di Uptodown? (Informasi lebih lanjut)
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Versi terdahulu

xapk 13.1 Android + 10 20 Feb 2025
xapk 13.1 Android + 10 8 Mar 2025
xapk 12.9 Android + 6.0 14 Okt 2024
xapk 12.5.1 Android + 6.0 2 Sep 2024
xapk 12.2 Android + 6.0 25 Jul 2024
xapk 12.1 Android + 6.0 22 Jul 2024

Nilai Aplikasi ini

Reviu aplikasi
Ikon Battle Prime

Penilaian

4.2
5
4
3
2
1
155 ulasan

Komentar

Lihat yang lainnya
lazyvioletlizard63943 icon
lazyvioletlizard63943
6 bulan lalu

Saya ingin tahu apakah mungkin untuk terhubung dengan gamepad MXFlex5. Itu jauh lebih menarik daripada bermain dengan jari saya, jadi saya berpikir untuk bermain dengan pad, tetapi tidak ada cara untu...Lihat yang lainnya

1
Balas
amazingbrownwoodpecker69485 icon
amazingbrownwoodpecker69485
7 bulan lalu

ini adalah permainan yang bagus

Like
Balas
modernorangecypress82809 icon
modernorangecypress82809
pada 2023

Permainan yang sangat positif

3
Balas
fatvioletgoat51415 icon
fatvioletgoat51415
pada 2023

Saya pikir ini adalah permainan yang sangat baik, tetapi dengan pembaruan terakhir, permainan berjalan sangat buruk. Mohon perbaiki ini.

8
Balas
intrepidblackcheetah86239 icon
intrepidblackcheetah86239
pada 2022

Permainan yang indah

6
Balas
machoo60 icon
machoo60
pada 2021

Mohon jelaskan informasi Android, misalnya 4.4.2, agar kami tidak menghadapi masalah; kami menginstalnya tetapi tidak berjalan.

16
Balas

Mungkin Anda tertarik

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon Garena Delta Force
Versi FPS online ini didistribusikan oleh Garena
Ikon Delta Force: Hawk Ops
Kombat online yang spektakuler dalam kembalinya Delta Force
Ikon Carnage Wars
Zic Zac
Ikon Mega Zombie M
Majamojo Games
Ikon Badlanders
Melintasi medan perang untuk menjarah musuh
Ikon Blazing Sniper
Happy Fish
Ikon Armed Heist
Menjadi perampok bank terbaik
Ikon Rogue Agents
TPS online yang benar-benar hebat
Ikon Free Fire Advance
Akses server advance Free Fire
Ikon AetherSX2
Emulator PlayStation 2 yang tangguh untuk Android
Ikon Block Blast!
Pasangkan setiap kepingan untuk menghilangkan baris dan kolom
Ikon Free Fire
Battle royale yang lebih cepat dan tidak terlalu menuntut
Ikon Mobile Legends
MOBA Android 5v5 yang spektakuler
Ikon Royal Dream
Dapat bermain dan menikmati game simulasi favorit mainkan sekarang!
Ikon eFootball PES 2025
Game sepak bola paling realistis untuk Android
Ikon SIGMAX
Merasakan game battle royale dengan hingga 50 pemain